Masuk Bulan Puasa, Harga Pangan Semakin Meningkat

Masuk Bulan Puasa, Harga Pangan Semakin Meningkat

Masuk bulan puasa – Tidak terasa sekarang kita sudah memasuki bulan April ya, Sahabat Danakini. Bulan April kali ini datang berbarengan dengan kabar naiknya harga pangan yang menjadi perbincangan masyarakat. Berbagai bahan pangan yang selama ini hanya mengalami perubahan yang tidak terlalu signifikan, sekarang mengalami lonjakan yang tinggi, termasuk minyak goreng yang menjadi keluh kesah […]

Read More
 Pro Kontra G20 2022: Posisi Indonesia Di Antara Dua Kubu

Pro Kontra G20 2022: Posisi Indonesia Di Antara Dua Kubu

Pro Kontra G20 2022 – Pada tahun 2022, Indonesia akan menjadi tuan rumah pertemuan negara-negara G20. Hal ini menjadi event yang telah direncanakan sejak jauh-jauh hari, tetapi invasi Rusia terhadap Ukraina membuat posisi presidensi Indonesia di G20 seakan terjebak di antara dua kubu. Rusia merupakan negara anggota G20 dan negara-negara anggota G20 dari kubu barat […]

Read More
 Daftar Penyelenggara Fintech Lending Berizin Di OJK Per 2 Maret 2022

Daftar Penyelenggara Fintech Lending Berizin Di OJK Per 2 Maret 2022

Daftar Penyelenggara Fintech Lending – Sahabat Danakini, kasus pinjol ilegal di Indonesia masih cukup marak terjadi. Oleh karena itu Otoritas Jasa Keuangan (OJK) secara rutin mengeluarkan daftar penyelenggara fintech lending berizin untuk memastikan seluruh masyarakat Indonesia dapat memeriksa dan mengetahui pinjaman online yang memiliki izin dari OJK.  Peer-to-peer lending atau lebih sering dipanggil pinjol (pinjaman […]

Read More
 Promo Hemat Akhir Bulan Dengan Danakini Di Ace Hardware

Promo Hemat Akhir Bulan Dengan Danakini Di Ace Hardware

Akhir bulan sangat identik dengan tanggal tua, dompet kosong, menghemat, dan lainnya. Tidak jarang pengeluaran harus ditahan-tahan agar pengeluaran bulanan tidak membengkak. Kabar baiknya Anda tidak perlu khawatir lagi belanja di akhir bulan karena sekarang ada “Promo Hemat Akhir Bulan” untuk pembayaran menggunakan cicilan tanpa kartu kredit kiniCintaku dari Danakini untuk pembelanjaan di Ace Hardware […]

Read More
 Tarif PPN Naik Menjadi 11 Persen, Apa Pertimbangan Pemerintah?

Tarif PPN Naik Menjadi 11 Persen, Apa Pertimbangan Pemerintah?

Tarif PPN Naik – PPN atau Pajak Pertambahan Nilai adalah pajak yang paling sering ditemukan di tengah masyarakat. Dalam pembagiannya, ada dua jenis barang yang dikenakan pajak, yaitu barang berwujud, contohnya mobil, rumah, atau alat kesehatan, dan barang tidak berwujud, contohnya hak cipta atau merek dagang. Pungutan pemerintah ini dibebankan di setiap transaksi jual-beli barang […]

Read More
 Dampak Konflik Rusia Ukraina Terhadap Masyarakat Global

Dampak Konflik Rusia Ukraina Terhadap Masyarakat Global

Perang antara Rusia dan Ukraina berlanjut hingga sekarang dan dampak konflik Rusia Ukraina terhadap masyarakat global telah dirasakan. Pasalnya kedua negara ini merupakan dua negara raksasa dan konflik keduanya dapat menimbulkan efek terhadap situasi global. Dampak yang paling dirasakan adalah potensi terjadinya krisis ekonomi, mengingat Rusia menjadi salah satu negara dengan cadangan minyak terbesar. Selain […]

Read More
 Covid-19 Akan Menjadi Endemi, Apa Benar? Lalu Apa Dampaknya?

Covid-19 Akan Menjadi Endemi, Apa Benar? Lalu Apa Dampaknya?

Covid-19 Akan Menjadi Endemi – Apakah Sahabat Danakini masih ingat kapan pertama kali kasus Covid-19 terkonfirmasi di Indonesia? Kasus Covid-19 pertama kali dikonfirmasi oleh Presiden Joko Widodo pada tanggal 2 Maret 2020 setelah dua orang melakukan close contact dengan seorang warga negara Jepang di suatu restoran di Jakarta Selatan dan dinyatakan positif terkena Covid-19. Karena […]

Read More
 Dampak Perang Terhadap Rusia: Sanksi Yang Dilimpahkan Ke Rusia

Dampak Perang Terhadap Rusia: Sanksi Yang Dilimpahkan Ke Rusia

Dampak Perang Terhadap Rusia – Rusia telah memulai invasi ke Ukraina sejak tanggal 24 Februari silam, sejak itu beberapa negara memberikan sanksi terhadap Rusia, terutama dalam sektor ekonomi. Terdapat beberapa dampak perang terhadap Rusia yang membuat warganya kewalahan dan diperkirakan ekonomi Rusia akan ikut menurun dan berbuntut pada krisis ekonomi di negara terbesar di dunia […]

Read More
 Konflik Rusia-Ukraina: Harga Emas Melambung Tinggi

Konflik Rusia-Ukraina: Harga Emas Melambung Tinggi

Konflik Rusia-Ukraina semakin memanas, pada Kamis, 24 Februari kemarin terdengar suara sirine perang di kota-kota di Ukraina. Rusia yang berada di bawah kendali Presiden Vladimir Putin telah memulai serangan militer besar-besaran ke Ukraina. Melansir dari The New York Times, Presiden Vladimir Putin telah mulai mendeklarasikan perang terhadap Ukraina sejak Rabu, 23 Februari.  Tercatat Putin memberikan […]

Read More
 BPJS Kesehatan Jadi Syarat Mendapat Beberapa Layanan Publik

BPJS Kesehatan Jadi Syarat Mendapat Beberapa Layanan Publik

Berita mengenai BPJS Kesehatan jadi syarat untuk jual beli tanah dan membuat SIM serta STNK cukup mengejutkan publik. Tercatat mulai tanggal 1 Maret 2022, pemerintah akan mensyaratkan kartu BPJS Kesehatan untuk mendapatkan akses ke beberapa layanan publik. Beberapa layanan publik yang mencantumkan BPJS Kesehatan sebagai salah satu syarat untuk mendapatkan layanan adalah pembuatan SIM dan […]

Read More