Fenomena Panic Buying: Ketahui Lebih Dalam

Fenomena Panic Buying: Ketahui Lebih Dalam

Apakah Sahabat Danakini ingat dengan fenomena panic buying yang sempat terjadi di Indonesia selama pandemi COVID-19? Jika dijelaskan secara harafiah, panic buying berarti aktivitas berbelanja secara berlebihan yang didorong dengan rasa panik yang dialami. Fenomena ini seringkali disebabkan oleh situasi eksternal tak terduga yang membuat situasi menjadi genting dan menciptakan rasa panik di tengah masyarakat.  […]

Read More
 Tarif Listrik Naik, Cek Golongan Apa Saja Yang Terdampak

Tarif Listrik Naik, Cek Golongan Apa Saja Yang Terdampak

Sahabat Danakini, pemerintah telah resmi mengumumkan bahwa per tanggal 1 Juli 2022 tarif listrik naik. Kenaikan tarif ini tidak berlaku untuk seluruh kalangan, melainkan difokuskan kepada kalangan menengah ke atas. Melansir dari Kompas.com, Direktur Utama PT PLN (Persero) Darmawan Prasodjo mengatakan, penyesuaian tarif dilakukan untuk mewujudkan tarif listrik yang berkeadilan. Oleh karena itu, kenaikan TDL […]

Read More
 Lukisan Mona Lisa Dilempari Kue, Lukisan Termahal Kah?

Lukisan Mona Lisa Dilempari Kue, Lukisan Termahal Kah?

Pada Minggu (29/05/2022), terjadi berita mengejutkan dari Museum Louvre di Paris yang menggegerkan masyarakat di media sosial. Saat itu dikabarkan bahwa lukisan Mona Lisa, karya Leonardo da Vinci, dilempar kue oleh salah satu pengunjung sehingga kotor terkena krim putih.  Peristiwa ini dilakukan oleh seorang pria yang menyamar sebagai wanita tua dengan wig dan menggunakan kursi […]

Read More
 Kasus PHK Massal Di Indonesia, Tips Mengatur Keuangan Sebelum Dan Sesudah PHK

Kasus PHK Massal Di Indonesia, Tips Mengatur Keuangan Sebelum Dan Sesudah PHK

Sahabat Danakini, saat ini PHK (Pemutusan Hubungan Kerja) massal banyak terjadi di Indonesia, terutama pada perusahaan teknologi dan hal ini berdampak lebih besar terhadap perusahaan startup tech. Kasus PHK massal ini mengejutkan cukup banyak publik mengingat perusahaan-perusahaan tersebut merupakan perusahaan cukup besar dengan jumlah karyawan yang tidak sedikit pula. Tujuan dari PHK ini adalah untuk […]

Read More
 Jokowi Bertemu Elon Musk: Untung Rugi Pabrik Tesla Buka di Indonesia

Jokowi Bertemu Elon Musk: Untung Rugi Pabrik Tesla Buka di Indonesia

Pada 14 Mei 2022, Elon Musk menerima kunjungan Presiden Joko Widodo di markas Space X di Boca Chica, Amerika Serikat, untuk membahas potensi kerja sama di bidang teknologi. Peristiwa Jokowi bertemu Elon Musk merupakan tindakan lanjut dari pertemuan antar delegasi Indonesia terkait detail formula investasi di pabrik perakitan kendaraan listrik Tesla di Austin, Texas, yang […]

Read More
 Aturan Masker Dilonggarkan: Persiapkan Hal Ini

Aturan Masker Dilonggarkan: Persiapkan Hal Ini

Aturan Masker Dilonggarkan – Memasuki tahun 2022, keadaan pandemi COVID-19 di Indonesia akhirnya mengalami penurunan dan dapat semakin dikendalikan oleh pemerintah, juga tenaga kesehatan. Hal ini dibuktikan dengan rata-rata kenaikan jumlah kasus aktif COVID-19 selama tujuh hari di awal bulan Mei 2022 yang berada di angka tidak sampai dengan 1.000 kasus. Padahal sebelumnya, rata-rata kenaikan […]

Read More
 Mata Uang Rusia Menguat Di Tengah Konflik, Mengapa Bisa?

Mata Uang Rusia Menguat Di Tengah Konflik, Mengapa Bisa?

Konflik antara Rusia dan Ukraina yang sudah berlangsung sejak Februari 2022 masih berlangsung hingga saat ini. Meskipun di tengah ketegangan dan sanksi yang dihadapi oleh Rusia, tetapi mata uang Rusia menguat di tengah konflik. Bahkan posisi Rubel di tahun ini menjadi posisi tertingginya selama 5 tahun terakhir. Pada minggu terakhir di bulan mei ini Rubel […]

Read More
 Tips Hemat Nonton Konser Offline, Dompet Tetap Aman!

Tips Hemat Nonton Konser Offline, Dompet Tetap Aman!

Tips Hemat Nonton Konser – Setelah lebih dari dua tahun masyarakat Indonesia menghadapi pandemi COVID-19 yang mengharuskan seluruh aktivitas dikerjakan dari rumah, pemerintah Indonesia akhirnya mengambil tahap persiapan menuju endemi di tahun 2022 loh, Sahabat Danakini. Beberapa kelonggaran yang sudah dilakukan oleh pemerintah Indonesia antara lain adalah penggunaan masker yang tidak diberlakukan secara ketat lagi, […]

Read More
 Tips Nongkrong Hemat Agar Tak Boros Lagi

Tips Nongkrong Hemat Agar Tak Boros Lagi

Tips Nongkrong Hemat – Kalau sudah ada waktu kosong sepulang aktivitas atau menjelang akhir pekan, Sahabat Danakini harus siap-siap untuk diajak nongkrong bareng teman-teman, nih. Setelah menjalani kesibukan yang membuat kita lelah dan suntuk, nongkrong seringkali bisa menjadi solusi agar semangat Anda balik lagi dengan menghabiskan waktu untuk berbincang atau beraktivitas bersama dengan teman-teman Anda. […]

Read More
 Deretan Menteri Terkaya di Indonesia Periode 2021

Deretan Menteri Terkaya di Indonesia Periode 2021

Deretan Menteri Terkaya – Sampai saat ini, masih banyak masyarakat Indonesia yang belum mengetahui bahwa setiap tahunnya Komisi Pemberantas Korupsi (KPK) mengeluarkan Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) yang berisikan laporan harta kekayaan para menteri Indonesia. Setelah laporan diterima secara lengkap oleh KPK, hasil LHKPN akan dipublikasikan secara transparan pada website resmi KPK yang dapat […]

Read More