Regulasi Fintech Indonesia Peraturan Operasional Untuk Melindungi Pelanggan

Regulasi Fintech Indonesia Peraturan Operasional Untuk Melindungi Pelanggan

Regulasi Fintech Indonesia – Perkembangan fintech di Indonesia menjadi salah satu industri terbesar berkembang dengan sangat pesat. Fintech memang sudah tidak asing lagi dan dengan cepat menjadi bagian dari keseharian orang-orang. Mulai dari pinjaman online, transaksi digital, dan dompet digital, industri fintech bergerak menjadi kebutuhan bagi masyarakat modern. Menurut Otoritas Jasa Keuangan (OJK) sendiri, fintech […]

Read More
 Penyelenggara Fintech Lending Berizin di OJK Per 22 April 2022

Penyelenggara Fintech Lending Berizin di OJK Per 22 April 2022

Sahabat Danakini, kasus pinjol ilegal di Indonesia masih sangat marak terjadi dan menjadi bahaya tersendiri bagi masyarakat Indonesia. Sejak tahun 2011 sampai 2020 OJK (Otoritas Jasa Keuangan) memperkirakan kerugian akibat investasi dan pinjol ilegal yang dialami masyarakat mencapai angka Rp. 117 triliun. Oleh karena itu, OJK secara rutin mengeluarkan daftar penyelenggara fintech lending berizin untuk […]

Read More
 Investasi Saham Naik Daun: Ini Arahan Dari Otoritas Jasa Keuangan

Investasi Saham Naik Daun: Ini Arahan Dari Otoritas Jasa Keuangan

Investasi saham naik daun, hal ini terlihat dari data Bursa Efek Indonesia (BEI) yang mencatat adanya pertumbuhan jumlah investor. Per 30 Desember 2020, terhitung terdapat peningkatan sebesar 56,45% atau sebanyak 3,88 juta orang investor saham baru, dibandingkan tahun 2019 yang hanya 2,48 juta orang saja. Data tersebut juga menemukan bahwa kebanyakan peningkatan tersebut didominasi oleh […]

Read More
 Waspada Robot Trading Ilegal

Waspada Robot Trading Ilegal

Waspada Robot Trading Ilegal – Kementerian perdagangan (Kemendag) bersama dengan Badan Pengawas Berjangka Komoditi (Bappebti) kembali melakukan penerbitan pada kasus-kasus investasi bodong atau ilegal. Kali ini Kemendag dan Bappebti berhasil menertibkan robot trading tidak berizin yang memanfaatkan sistem MLM atau multi level marketing. PT DNA Pro akademi berhasil dibekukan dan pihak berwajib menemukan bahwa perusahan […]

Read More
 Belajar Tentang NFT: Resiko Dan Potensi NFT Di Pasar

Belajar Tentang NFT: Resiko Dan Potensi NFT Di Pasar

Belajar Tentang NFT – Nama NFT (Non-Fungible-Token) semakin dikenal oleh masyarakat Indonesia. Hal ini berkat popularitas “Ghozali Everyday” yang berhasil mendapatkan uang 1,5 miliar rupiah untuk foto selfie yang diambil setiap hari dalam kurun waktu 5 tahun. Bahkan berita mengenai Ghozali juga banyak disorot oleh media asing. Tidak sedikit orang yang ingin mengikuti jejak Ghozali […]

Read More
 Perbedaan Multifinance Dan P2P Lending

Perbedaan Multifinance Dan P2P Lending

Perkembangan teknologi finansial memunculkan berbagai macam aplikasi keuangan. Pesatnya dunia teknologi finansial atau financial technology (fintech) membuat masyarakat semakin mudah untuk mengakses keuangan tanpa melalui bank. Bahkan saking banyaknya aplikasi teknologi finansial atau fintech maka muncullah istilah baru di telinga masyarakat, yaitu pinjaman online atau pinjol, yang kini semakin menjamur. Istilah pinjaman online merupakan sebutan […]

Read More
 Persiapan Menggunakan Pinjol: Hal-Hal Yang Harus Diketahui Sebelum Mengajukan Pinjaman

Persiapan Menggunakan Pinjol: Hal-Hal Yang Harus Diketahui Sebelum Mengajukan Pinjaman

Persiapan Menggunakan Pinjol – Per 3 Januari 2022 terdapat 103 penyelenggara fintech lending resmi yang terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Banyaknya perusahaan penyedia layanan pinjaman tentunya dapat dengan mudah menjangkau orang-orang. Terutama karena berbasis digital, orang-orang yang berada di daerah luar kota juga dapat dengan mudah memanfaatkan fasilitas pinjaman. Kemudahan ini yang membuat pinjol […]

Read More
 Tips Menghindari Denda Pinjaman

Tips Menghindari Denda Pinjaman

Tips Menghindari Denda Pinjaman – Perkembangan teknologi finansial atau fintech banyak membawa manfaat bagi masyarakat, terutama untuk mencari uang untuk berbagai kebutuhan bisa didapatkan dengan lebih mudah karena fintech (P2P) lending atau lebih dikenal sebagai pinjaman online. Proses pengajuan pinjaman online dinilai lebih mudah dan cepat dibandingkan pinjaman dari bank yang prosesnya cukup lama dan […]

Read More
 Daftar Pinjaman Online Resmi: Update OJK per 3 Januari 2022

Daftar Pinjaman Online Resmi: Update OJK per 3 Januari 2022

Daftar Pinjaman Online Resmi – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) baru saja merilis daftar penyelenggara fintech lending berizin di OJK terbaru. Sampai tanggal 3 Januari 2022, total terdapat 103 penyelenggara fintech lending resmi yang terdaftar dan berizin di OJK. Jumlah tersebut berkurang dari daftar sebelumnya yang memiliki 104 perusahaan penyelenggara fintech berizin di OJK. OJK menuturkan […]

Read More
 Kasus Pinjol Ilegal Membuat Kepercayaan Masyarakat Terhadap Fintech Menurun

Kasus Pinjol Ilegal Membuat Kepercayaan Masyarakat Terhadap Fintech Menurun

Kasus Pinjol Ilegal – Pinjol atau pinjaman online merupakan fasilitas pinjaman uang tunai yang dapat dimanfaatkan oleh masyarakat dan kebanyakan pinjaman online tidak berafiliasi dengan bank. Hal ini memberikan kemudahan dari segi pengajuan dan syarat yang diberikan. Namun, hal ini juga dimanfaatkan oleh pihak-pihak yang tidak bertanggung jawab seperti pinjol ilegal yang kasusnya cukup tinggi […]

Read More