Cuti Melahirkan 6 Bulan, Bagaimana Di Negara Lain

Cuti Melahirkan 6 Bulan, Bagaimana Di Negara Lain

Sahabat Danakini, pada hari Kamis (30/6/2022) lalu, DPR RI baru saja menggelar Rapat Paripurna dengan beberapa agenda pembahasan. Salah satunya yang menjadi topik hangat di masyarakat adalah pengesahan Rancangan Undang-undang Ibu dan Anak (RUU KIA) sebagai RUU inisiatif DPR. Dalam Rancangan Undang-Undang tersebut terdapat pasal yang cukup menyita perhatian masyarakat yang berbunyi “Hak cuti melahirkan […]

Read More
 BTS Meningkatkan Ekonomi Korea Selatan: Apa Saja Pengaruhnya?

BTS Meningkatkan Ekonomi Korea Selatan: Apa Saja Pengaruhnya?

Sahabat Danakini, Korea Selatan merupakan salah satu negara dengan perekonomian terbesar di dunia. Pada tahun 2021, Korea Selatan menduduki peringkat 10 pada angka 1.8 Triliun USD dari negara dengan PDB (Produk Domestik Bruto) terbesar di dunia. Hal ini cukup mengejutkan ketika mengetahui bahwa salah satu boyband paling populer asal negara ginseng tersebut memiliki andil besar […]

Read More
 Penerapan Bea Cukai Pada Deterjen Hingga BBM

Penerapan Bea Cukai Pada Deterjen Hingga BBM

Sahabat Danakini, baru-baru ini terdapat berita mengenai penerapan bea cukai terhadap produk seperti deterjen, ban karet, hingga BBM. Saat ini Kementerian Keuangan tengah mengkaji rencana ekstensifikasi cukai tersebut, produk seperti deterjen sampai BBM menjadi kategori produk yang baru dimasukkan ke dalam rencana ini.  Melansir dari Bisnis.com, Direktur Eksekutif CORE Indonesia, Mohammad Faisal mengatakan fungsi utama […]

Read More
 Fenomena Bubble Economy, Perkembangan Ekonomi Seperti Gelembung

Fenomena Bubble Economy, Perkembangan Ekonomi Seperti Gelembung

Sahabat Danakini, fenomena bubble economy cukup sering terjadi sepanjang sejarah, tetapi masih banyak orang yang belum mengetahui pasti apa fenomena ini dan mengapa bisa terjadi. Bubble economy atau gelembung ekonomi dapat didefinisikan, siklus ekonomi di mana terdapat peningkatan yang sangat cepat terhadap nilai suatu objek. Sekilas hal ini kedengaran hal yang baik, tetapi kenaikan harga […]

Read More
 Kasus Penipuan Asuransi, Tidak Hanya Sekali Terjadi

Kasus Penipuan Asuransi, Tidak Hanya Sekali Terjadi

Sahabat Danakini, kasus penipuan asuransi yang terjadi di Bekasi sempat menjadi sorotan masyarakat Indonesia. Pasalnya sekelompok pelaku bersekongkol untuk membuat skenario kecelakaan untuk mendapatkan pembayaran dari polis asuransi yang dimiliki oleh sang pelaku. Total pelaku memiliki hingga 4 polis asuransi kematian dan total uang pertanggungan yang akan dibayarkan bila pelaku meninggal dunia mencapai angka Rp. […]

Read More
 Tarif Listrik Naik, Cek Golongan Apa Saja Yang Terdampak

Tarif Listrik Naik, Cek Golongan Apa Saja Yang Terdampak

Sahabat Danakini, pemerintah telah resmi mengumumkan bahwa per tanggal 1 Juli 2022 tarif listrik naik. Kenaikan tarif ini tidak berlaku untuk seluruh kalangan, melainkan difokuskan kepada kalangan menengah ke atas. Melansir dari Kompas.com, Direktur Utama PT PLN (Persero) Darmawan Prasodjo mengatakan, penyesuaian tarif dilakukan untuk mewujudkan tarif listrik yang berkeadilan. Oleh karena itu, kenaikan TDL […]

Read More
 Ancaman Stagflasi Di Indonesia, Apa Yang Bisa Dilakukan?

Ancaman Stagflasi Di Indonesia, Apa Yang Bisa Dilakukan?

Sahabat Danakini, ancaman stagflasi di Indonesia makin terasa karena guncangan ekonomi internasional yang dapat berdampak tajam ke perekonomian Indonesia. Stagflasi yang dirasakan Indonesia bisa merupakan dampak dari perang Rusia dan Ukraina yang cukup membuat stabilitas ekonomi dunia menjadi berat sebelah. Negara-negara besar seperti Amerika Serikat dan Eropa mengalami penurunan ekonomi serta resesi. Indonesia bukan satu-satunya […]

Read More
 Film Dengan Biaya Produksi Termahal

Film Dengan Biaya Produksi Termahal

Sahabat Danakini, Industri perfilman menjadi salah satu industri terbesar di dunia saat ini. Seperti Hollywood, industri perfilman terbesar di dunia saat ini. Tidak aneh bahwa banyak film yang dibuat di Hollywood yang memakan biaya produksi yang tidak sedikit. Biaya tersebut mencakup bayaran pemain film yang bisa mencapai angka yang sangat besar tergantung kepopuleran aktor atau […]

Read More
 Kota Dengan Biaya Hidup Termahal Di Dunia

Kota Dengan Biaya Hidup Termahal Di Dunia

Sahabat Danakini, Kebanyakan orang saat ini lebih memilih untuk tinggal di daerah perkotaan. Meskipun terkenal dengan keramaian dan hingar bingar, tinggal di perkotaan besar memiliki keuntungan tersendiri. Mulai dari dekat dengan segala kebutuhan, peluang pekerjaan dan edukasi tinggi, serta sarana transportasi yang memadai. Namun, kepraktisan tersebut hadir dengan biaya yang besar juga, karenanya tidak aneh […]

Read More
 Kasus PHK Massal Di Indonesia, Tips Mengatur Keuangan Sebelum Dan Sesudah PHK

Kasus PHK Massal Di Indonesia, Tips Mengatur Keuangan Sebelum Dan Sesudah PHK

Sahabat Danakini, saat ini PHK (Pemutusan Hubungan Kerja) massal banyak terjadi di Indonesia, terutama pada perusahaan teknologi dan hal ini berdampak lebih besar terhadap perusahaan startup tech. Kasus PHK massal ini mengejutkan cukup banyak publik mengingat perusahaan-perusahaan tersebut merupakan perusahaan cukup besar dengan jumlah karyawan yang tidak sedikit pula. Tujuan dari PHK ini adalah untuk […]

Read More